Sapi Limosin




Sapi Limousin

Sapi Limousin adalah sapi yang pertama kali dikembangkan di Perancis. Sapi limousin merupakan tipe sapi pedaging dengan perototan yang lebih baik dari sapi simmental. Sapi limousin memiliki bulu berwarna coklat tua kecuali di sekitar ambing berwarna putih serta lutut kebawah dan sekitar mata berwarna lebih muda. Bentuk tubuh sapi jenis ini adalah besar, panjang, padat dan kompak. Keunggulan dari sapi jenis ini yaitu pertumbuhan badannya yang sangat cepat.

CIRI-CIRI SAPI LIMOUSIN
  1. Warna coklat muda, kuning agak kelabu
  2. Bentuk tubuh besar, panjang, komp[ak dan padat.
  3. Cocok di daerah yang mempunyai curah hujan tinggi.
  4. Sangat cocok dipelihara di daerah dengan iklim sedang.

KEUNGGULAN SAPI LIMOUSIN
  1. Pertumbuhan badan sangat cepat
  2. Berat jantan dewasa mencapai lebih 1.000 kg
  3. Kualitas daging tinggi
  4. Telah dikenal dan disukai peternak

Share this:

ABOUT THE AUTHOR

Hello We are OddThemes, Our name came from the fact that we are UNIQUE. We specialize in designing premium looking fully customizable highly responsive blogger templates. We at OddThemes do carry a philosophy that: Nothing Is Impossible

0 komentar:

Posting Komentar